Skip to main content

5 Bandara Paling Unik Di Dunia

5 Bandara Paling Unik Di Dunia - Bandara merupakan sebuah fasilitas di mana pesawat terbang lepas landas dan mendarat. Suatu bandara paling sederhana minimal memiliki sebuah landasan pacu, sedangkan untuk bandara-bandara besar biasanya dilengkapi berbagai fasilitas lain, baik untuk operator layanan penerbangan maupun bagi penggunanya seperti bangunan terminal dan hanggar. Bandara biasanya terletak di daerah tidak ada penduduknya. Berbeda dengan bandara-bandara unik di bawah.

5 Bandara Paling Unik Di Dunia

1. Bandara Princess Juliana International

5 Bandara Paling Unik Di Dunia
Bandara Princess Juliana memiliki landasan sangat dekat dengan pantai dipenuhi oleh para turis. Walaupun belum pernah ada kecelakaan serius mengakibatkan korban jiwa, tetapi baik saat tinggal landas maupun saat mendarat semburan jet (Jet blast) dari pesawat-pesawat tersebut dapat menyebabkan kecelakaan fatal bagi turis. Pertanyaanya adalah mengapa bandara Princess Juliana masih digunakan, bahkan untuk penerbangan komersial ? Jawabannya adalah bagaimanapun juga tetap bandara Princess Juliana adalah tempat paling aman untuk penerbangan dari seluruh lokasi di pulau ini.

2. Bandara Juancho E. Yrausquin

5 Bandara Paling Unik Di Dunia
Bandara Juancho E. Yrausquin adalah satu-satunya bandara di pulau Saba di kepulauan Karibia. Bandara Juancho E. Yrausquin sangat terkenal dengan bagaimana cara pesawat dapat take off dari landasan. Bandara Juancho E. Yrausquin memiliki porsi besar dalam melayani penerbangan di pulau Saba. Beberapa pakar penerbangan memiliki opini bahwa Bandara Juancho E. Yrausquin merupakan salah satu bandara paling berbahaya dan unik di dunia walaupun tidak ada tragedi besar terjadi. Di ujung landasan terdapat huruf X besar, menandakan bahwa Bandara Juancho E. Yrausquin tidak untuk penerbangan komersial. Bahaya datang dari kondisi geografis dari bandara itu sendiri, di satu sisi bukit tinggi dan di kedua ujung landasan terdapat jurang langsung menuju lautan. Sangat berbahaya bagi pesawat dengan kemungkinan tidak dapat mendarat karena menabrak jurang atau kurang tenaga untuk take off.

3. Bandara Lukla

5 Bandara Paling Unik Di Dunia
Bandara Lukla terletak di ketinggian 2900 meter dari permukaan laut, jadi hampir tidak ada kekuatan cukup untuk tinggal landas. Bandara Lukla adalah bandara kecil di kota Lukla di timur Nepal. Pada bulan Januari 2008, pemerintahan Nepal mengumumkan bahwa bandara tersebut akan diganti namanya menjadi Bandara Sir Edmund Hillary, orang pertama kali berhasil mencapai puncak everest. Bandara Lukla sendiri cukup populer karena banyak digunakannya sebagai titik awal pendakian puncak Everest.

4. Bandara Gibraltar

5 Bandara Paling Unik Di Dunia
Bandara Gibraltar terletak di kota gibraltar, salah satu pulau termasuk dalam persemakmuran inggris, ia terletak di bagian barat daya Eropa, tepatnya di bagian selatan pesisir Spanyol. keunikan Bandara Gibraltar seperti terlihat di gambar, dimana di Bandara Gibraltar terdapat jalan raya menghubungkan 2 sisi kota, dan terletak di tengah-tengah runway bandara tersebut.

5. Bandara Kansai internasional

5 Bandara Paling Unik Di Dunia
Bandara Kansai International merupakan bandara pertama di Jepang, dibangun di tengah laut dalam bentuk seperti pulau buatan. Bandara Kansai International pertama kali dibuka untuk umum pada 4 September 1994. Sejarah pembangunan bandara Kansai International bermula pada awal tahun 1960 ketika Bandara Narita di Tokyo tidak mampu lagi untuk menampung jumlah penumpang. Pengembang kemudian menyusun sebuah rencana pembangunan bandara baru untuk dibangun dekat dengan kota Kobe dan kota Osaka. Rencananya bandara baru tersebut akan diberi nama Osaka International Airport. Pembangunan bandara Kansai International urung dilaksanakan karena banyaknya protes berkaitan dengan polusi udara. Untuk mengatasi permasalahan ini, pengembang pun mengusulkan agar bandara baru nanti akan dibangun tidak berada di tengah pemukiman penduduk, tetapi dipindahkan ke daerah yang dampak kerusakan lingkungannya relatif kecil jika pembangunan bandara ini jadi dilaksanakan, Pembangunan bandara pun tetap dilaksanakan dengan tempat pembangunan dilaksanakan di Osaka Bay yang relatif jauh dari pemukiman penduduk.

Comments

Popular posts from this blog

10 Jembatan Paling Terkenal Di Dunia

10 Jembatan Paling Terkenal Di Dunia - Jembatan merupakan sebuah sarana untuk menyeberangi sungai ataupun lautan. Jembatan paling terkenal di dunia berikut mungkin adalah jembatan terpanjang, jembatan tertinggi di dunia. Banyak wisatawan dari penjuru dunia datang hanya untuk melihat maupun berfoto diatas jembatan ini. Berikut adalah 10 jembatan paling terkenal di dunia . 1. Jembatan Golden Gate, Amerika Serikat Jembatan paling terkenal pertama adalah jembatan Golden Gate. Jembatan Golden Gate (Golden Gate Bridge) menghubungkan antara San Fransisco dengan California. Jembatan ini memiliki panjang keseluruhan sekitar 2.727 meter dan tinggi 230 meter diatas permukaan laut. Jembatan Golden Gate dibuka pertama kali pada tahun 1937 dan merupakan jembatan paling terkenal serta menjadi daya tarik wisata paling populer di San Francisco. 2. Jembatan Menara, Inggris Jembatan paling terkenal kedua adalah jembatan Menara. Jembatan Menara (Tower Bridge) dibangun pada tahun 1886 dan

10 Daftar Film Terbaru Mei 2017

10 Daftar Film Terbaru Mei 2017 - Pada era globalisasi ini film sudah menjadi teman nonton yang paling digemari. Terlebih lagi animasi-animasi film sekarang sudah mumpuni dan seperti aslinya. Pasti kita merasa tak sabar ingin menonton film terbaru di bioskop-bioskop kesayangan. Bagi yang lagi menunggu film terbaru 2017 , berikut daftar film box office terbaru terbit pada bulan Mei 2017 beserta jadwal film bioskop terbit Mei 2017 . Yang pasti film di bawah ini bergenre film Action, film Animation, film Crime, film Sci-Fi, film Superhero, Wars, Thriller, Horror, Comedy, Drama, Romance, Musical, Adventure, Adaptation, True Story dan lainnya. Berikut 10 Daftar Film Terbaru Mei 2017 . Baca juga 10 Film April 2017 . 1# Guardians Of The Galaxy 2 (2017) # Poster Terbit : 5 May 2017 Tapike Director: James Gunn Cast: Chris Pratt Zoe Saldana Dave Bautista Vin Diesel Bradley Cooper Companies: Walt Disney Pictures Genre : Drama IMDb Guardians Of The Galaxy 2 Official Trailer

10 Tempat Wisata Terbaik Di Malaysia

10 Tempat Wisata Terbaik Di Malaysia - Malaysia merupakan sebuah negara dengan luas 329.847 km persegi. Malaysia juga banyak memiliki tempat wisata terpopuler di dunia, salah satunya yaitu menara Petronas. Pusat kota Malaysia terletak di Kuala Lumpur dan tempat wisata yang sering dikunjungi wisatawan lokal maupun mancanegara  rata-rata berada di kota ini. Bagi anda yang ingin berkunjung ke Malaysia, berikut 10 tempat wisata terbaik di Malaysia . Baca juga 10 tempat wisata terbaik di Laos . 10 Tempat Wisata Terbaik Di Malaysia Tempat Wisata Menara Petronas Tempat wisata terbaik Malaysia pertama adalah Menara Petronas. Menara Petronas merupakan menara kembar yang terletak di kota Kuala Lumpur dan pernah menjadi menara tertinggi di dunia pada tahun 1998 hingga tahun 2004 yg kemudian di kalahkan oleh menara Taipe 101 [baca : Menara Tertinggi Di Dunia]. Menara Petronas dibuka mulai pukul 08.30 setiap harinya kecuali hari senin. Untuk harga tiket masuk tempat wisata terpopuler di malaysia