Skip to main content

10 Tips Membuat Pria Jatuh Cinta

10 Tips Membuat Pria Jatuh Cinta - Membuat seseorang pria jatuh cinta memang tidak mudah. Tetapi ada banyak cara untuk membuat pria bisa menyukai kamu dan bahkan jatuh cinta. Bagi kamu para wanita yang sedang jatuh cinta kepada seorang pria, berikut adalah 10 Tips Membuat Pria Jatuh Cinta.

Tips Membuat Pria Jatuh Cinta

10 Tips Membuat Pria Jatuh Cinta

1. Jadilah Dirimu Sendiri

Tidak masalah jika kamu tidak menjadi dirimu sendiri atau bersikap palsu terhadapnya, akan tetapi pria yang jatuh cinta kepadamu tidak mencintai kamu yang sebenarnya. Tentu kita pasti mengharapkan cinta yang diberikan pria itu adalah cinta yang tulus dan menerima kita apa adanya. Jadi, kamu harus bisa menjadi diri kamu sendiri. Kamu tidak perlu mejadi diri orang lain untuk membuat pria jatuh cinta. Karena pasti ada banyak pria di luar sana yang akan mencintai kamu apa adanya.

2. Optimalkan Penampilan

Cobalah buat dirimu lebih menarik untuk seseorang yang kamu cintai. Bukan berati kamu harus kelaparan agar terlihat kurus, membeli pakaian-pakaian baru atau membuat potongan rambut yang stylish. Tapi, kamu hanya perlu membuat penampilanmu lebih baik bila berada didekatnya. Seperti memakai pakaian yang menekankan sisi terbaikmu, merapikan rambut, menggunakan sedikit make up, menggunakan parfum, memperlihatkan senyum yang bersinar. Lakukanlah hal tersebut untuk dirimu sendiri agar kamu pun terlihat lebih percaya diri.

3. Dengarkan Dia Bicara

Jadilah pendengar yang baik. Hal ini akan membuat pria jatuh cinta karena mereka berpikir seorang wanita yang aktif mendengarkan lebih terkesan menawan. Cobalah untuk selalu mendengarkan dia lebih dari saat dia mendengarkan kamu berbicara.

4. Pria Juga Suka Wanita Humoris

Rasa humor juga perlu dimiliki wanita ketika ingin membuat pria jatuh cinta. Bagi pria wanita humoris akan terlihat lebih menarik ketimbang wanita yang jaim. Jika kamu naksir pada pria tersebut cobalah sedikit membuat lelucon kemudian tertawa bersama dengannya dan lihat bagaimana responnya.

5. Jaga Sikap Kamu Di Depannya

Tidak ada orang yang senang bergaul dengan orang yang sering pesimis dan berpikir negatif. Jika kamu ingin membuat pria jatuh cinta ke kamu, maka jaga sikap kamu di depannya dan cobalah tunjukkan sikap terbaik kamu seperti tidak sering mengeluh mengenai pekerjaan, tugas ataupun karir. Jadi, untuk membuat pria jatuh cinta tunjukkanlah sikap positif kamu.

6. Jangan Menjelekkan Wanita Lain

Wanita memang sering bergosip dan kadang-kadang suka menjelek-jelekan wanita lain dan mungkin berkata kasar. Namun, sebenarnya hal tersebutlah yang tidak disukai oleh pria. Pria lebih tertarik kepada wanita yang calm dan tidak suka bergosip. Jadi jangan pernah menjelekkan wanita lain di depan pria yang baru kamu kenal.

7. Buat Diri Kamu Berbeda

Cobalah untuk jadi wanita yang berbeda. Jangan buat dia berpikir bahwa kamu sama sama seperti wanita-wanita di luar sana. Jangan berbicara tentang topik yang lama atau mengungkit masa lalu, tetapi berbicaralah dan sesekali bertanya bagaimana perasaannya saat ini.

8. Beri Pria Kebebasan

Ketika seorang pria mencoba untuk menentukan apakah kamu cocok dijadikan pacarya, biasanya pria akan menguji kamu. Dia akan melihat kamu memberi kebebasan kepadanya atau tidak. Biarkan dia tahu bahwa kamu memberi dia kebebasan untuk hang out bersama teman-temannya, berolahraga, atau apapun itu yang dia lakukan di waktu luangnya.

9. Buatlah Pria Penasaran

Ketika kamu mencoba membuat pria jatuh cinta kepadamu sebaiknya kamu jangan menjadi buku yang terbuka sehingga dia gampang menilai kamu, tinggalkan sedikit misteri baginya dan buat dia penasaran. Jadi Pria ini akan terus mencoba mencari tahu tentang kamu seperti akan terus menelepon dan meminta kamu keluar dengannya hanya untuk mempelajari lebih lanjut tentang kamu.

10. Mendukung Ketertarikannya

Jadilah wanita yang selalu mendukung pria. Agar si pria jatuh cinta kepadamu, cobalah untuk melakukan apa yang dia lakukan seperti berolahraga, menonton film, bermain game, dan lain-lain. Dengan cara itu kamu bisa memiliki beberapa kesamaan dengannya. Sebuah hubungan adalah bagaikan jalan dua arah, bila pria juga mendukung ketertarikan wanitanya, sebaliknya wanita juga perlu mendukung ketertarikan si pria.

Comments

Popular posts from this blog

10 Jembatan Paling Terkenal Di Dunia

10 Jembatan Paling Terkenal Di Dunia - Jembatan merupakan sebuah sarana untuk menyeberangi sungai ataupun lautan. Jembatan paling terkenal di dunia berikut mungkin adalah jembatan terpanjang, jembatan tertinggi di dunia. Banyak wisatawan dari penjuru dunia datang hanya untuk melihat maupun berfoto diatas jembatan ini. Berikut adalah 10 jembatan paling terkenal di dunia . 1. Jembatan Golden Gate, Amerika Serikat Jembatan paling terkenal pertama adalah jembatan Golden Gate. Jembatan Golden Gate (Golden Gate Bridge) menghubungkan antara San Fransisco dengan California. Jembatan ini memiliki panjang keseluruhan sekitar 2.727 meter dan tinggi 230 meter diatas permukaan laut. Jembatan Golden Gate dibuka pertama kali pada tahun 1937 dan merupakan jembatan paling terkenal serta menjadi daya tarik wisata paling populer di San Francisco. 2. Jembatan Menara, Inggris Jembatan paling terkenal kedua adalah jembatan Menara. Jembatan Menara (Tower Bridge) dibangun pada tahun 1886 dan

10 Daftar Film Terbaru Mei 2017

10 Daftar Film Terbaru Mei 2017 - Pada era globalisasi ini film sudah menjadi teman nonton yang paling digemari. Terlebih lagi animasi-animasi film sekarang sudah mumpuni dan seperti aslinya. Pasti kita merasa tak sabar ingin menonton film terbaru di bioskop-bioskop kesayangan. Bagi yang lagi menunggu film terbaru 2017 , berikut daftar film box office terbaru terbit pada bulan Mei 2017 beserta jadwal film bioskop terbit Mei 2017 . Yang pasti film di bawah ini bergenre film Action, film Animation, film Crime, film Sci-Fi, film Superhero, Wars, Thriller, Horror, Comedy, Drama, Romance, Musical, Adventure, Adaptation, True Story dan lainnya. Berikut 10 Daftar Film Terbaru Mei 2017 . Baca juga 10 Film April 2017 . 1# Guardians Of The Galaxy 2 (2017) # Poster Terbit : 5 May 2017 Tapike Director: James Gunn Cast: Chris Pratt Zoe Saldana Dave Bautista Vin Diesel Bradley Cooper Companies: Walt Disney Pictures Genre : Drama IMDb Guardians Of The Galaxy 2 Official Trailer

10 Tempat Wisata Terbaik Di Malaysia

10 Tempat Wisata Terbaik Di Malaysia - Malaysia merupakan sebuah negara dengan luas 329.847 km persegi. Malaysia juga banyak memiliki tempat wisata terpopuler di dunia, salah satunya yaitu menara Petronas. Pusat kota Malaysia terletak di Kuala Lumpur dan tempat wisata yang sering dikunjungi wisatawan lokal maupun mancanegara  rata-rata berada di kota ini. Bagi anda yang ingin berkunjung ke Malaysia, berikut 10 tempat wisata terbaik di Malaysia . Baca juga 10 tempat wisata terbaik di Laos . 10 Tempat Wisata Terbaik Di Malaysia Tempat Wisata Menara Petronas Tempat wisata terbaik Malaysia pertama adalah Menara Petronas. Menara Petronas merupakan menara kembar yang terletak di kota Kuala Lumpur dan pernah menjadi menara tertinggi di dunia pada tahun 1998 hingga tahun 2004 yg kemudian di kalahkan oleh menara Taipe 101 [baca : Menara Tertinggi Di Dunia]. Menara Petronas dibuka mulai pukul 08.30 setiap harinya kecuali hari senin. Untuk harga tiket masuk tempat wisata terpopuler di malaysia